Home > BUKU 1 Karya 1104 dan NOEL > Puisi Tentang Kejujuran | SEPERTI KEMARIN
Puisi Tentang Kejujuran | SEPERTI KEMARIN
SEPERTI KEMARIN
Bukan hendak ku curi
Hatimu…
Lewat puisi-puisi ini
Tapi ku hanya
Sampaikan…
Kejujuran…
Hal yang terpendam
Saatnya di ucapkan
Kata-kata tiada arti
Juga mimpi
Tak mengandung makna
Jika di sana
Tanpa hadirmu…
Datanglah…
Mari bicara
Dari hati ke hati
Agar tidak ada Tanya
Agar malam ini
Pulas aku tertidur…
Tanpa beban
Seperti kemarin
PUISI BUKU 1 Karya 1104 dan NOEL
www.eryyuliana.co.cc
Category Article BUKU 1 Karya 1104 dan NOEL